Wartawan Fast Respon Harus Jiwa Paparazi Dimiliki, Agus Flores : Di Indonesia 60 Persen Berita Polisi

Menurutnya Wartawan Fast Respon sudah melekat untuk melakukan pemberitaan Polisi. Di Indonesia menurut Agus, 60 Persen pemberitaan terkait Polisi, baik berita baik maupun buruknya polisi, sehingga hal itu mau tidak mau harus diterima. " Coba anda buka internet pasti diberita headline, pasti Polisi dan Polisi, sehingga hal biasa kalau kita lebih memfokuskan berita polisi, saya bahasakan ini agar masyarakat jangan menganggap dokrin

banner 970x250

 

Jakarta, Bukan sebuah materi doktrin yang diberikan Ketum Perkumpulan Fast Respon, pada hari Kamis (5/10), Melainkan Profesionalis Jurnalis tertanamkan dalam jiwa Para Jurnalis.

” Saya mau wartawan fast respon benar benar berjiwa paparazi, kejar berita bukan menunggu berita,” tegas Agus .

Menurutnya Wartawan Fast Respon sudah melekat untuk melakukan pemberitaan Polisi.

Di Indonesia menurut Agus, 60 Persen pemberitaan terkait Polisi, baik berita baik maupun buruknya polisi, sehingga hal itu mau tidak mau harus diterima.

” Coba anda buka internet pasti diberita headline, pasti Polisi dan Polisi, sehingga hal biasa kalau kita lebih memfokuskan berita polisi, saya bahasakan ini agar masyarakat jangan menganggap dokrin,” ujar Putra Sulteng , Blesteran Jawa Flores ini.

Pemaparan 1 jam yang dilakukan Agus Flores , Kamis (5/10) sangat progres untuk masa depan Polri bermartabat.

banner 336x280

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.